Di tag: e-book budidaya

Modul Budidaya Bawang Putih ( Allium Sativum ) 0

Modul Budidaya Bawang Putih ( Allium Sativum )

Bawang putih merupakan komoditas potensial baik untuk pasar lokal maupun impor. Dengan harga yang relatif stabil, bercocok tanam bawang putih sangat menjanjikan apalagi dengan masih sedikitnya petani yang membudidayakannya. Keterbatasan ini disebabkan keterbatasan varietas...

Modul Budidaya Mangga (Mangifera Indica L.) 0

Modul Budidaya Mangga (Mangifera Indica L.)

Buah mangga merupakan salah satu tanaman buah asli Indonesia. Tanaman ini mudah sekali tumbuh dan dikembangbiakkan hampir di semua tempat di Indonesia. Beberapa jenis varietas mangga unggul sangat diminati dan menjadi prospek agribisnis baik...

Modul Budidaya Hanjeli  ( coix lacryma jobi L ) Organik 0

Modul Budidaya Hanjeli ( coix lacryma jobi L ) Organik

Hanjeli ternyata memiliki kandungan nutrisi yang sangat tinggi. Tanaman ini dapat menjadi sumber bahan makanan pokok yang potensial, tetapi karena belum banyak yang mengembangkan serta dipandang kurang ekonomis, maka tidak banyak petani yang menanamnya....

Modul Budidaya Alpukat / Avokad (Persea Americana) 0

Modul Budidaya Alpukat / Avokad (Persea Americana)

Alpukat / Avokad (Persea americana) merupakan salah satu tanaman buah yang sangat cocok dibudidayakan di Indonesia. Alpukat juga cocok dibudidayakan di kebun pekarangan maupun kebun buah yang luas. Mengingat citarasa yang sangat diminati serta...

Modul Budidaya Sayuran Organik 0

Modul Budidaya Sayuran Organik

Saat ini sayuran organik semakin dilirik, apalagi dengan semakin banyaknya konsumen dan petani yang menyadari efek samping penggunaan pestisida kimia serta penggunaan pupuk kimia yang berlihan. Budidaya sayuran organik memiliki tantangan lebih di bandingkan...

Modul Budidaya Jeruk Keprok (Citrus reticulata) & Jeruk Siam (Citrus Tangerina) 0

Modul Budidaya Jeruk Keprok (Citrus reticulata) & Jeruk Siam (Citrus Tangerina)

Jeruk termasuk salah satu komoditas buah unggulan nasional. Tanaman ini memiliki nilai ekonomi tinggi, adaptasinya luas, populer dan digemari oleh hampir seluruh lapisan masyarakat, dan memiliki manfaat penting bagi kesehatan. Kunci sukses usahatani jeruk...

Modul Budidaya Kacang Panjang (Vigna unguilata) 0

Modul Budidaya Kacang Panjang (Vigna unguilata)

Kacang panjang merupakan salah satu tumbuhan favorit untuk sayuran atau lalapan. Selain buahnya, daun kacang panjang disebut lalapan juga bisa dijadikan sayuran hijau bahkan untuk pakan ternak. Sehingga jenis tanaman ini juga cocok untuk...

Modul Budidaya Vanili (Vanilla planifolia) 0

Modul Budidaya Vanili (Vanilla planifolia)

Sebutan lain untuk komuditas vanili adalah emas hijau, karena harga vanili yang sangat tinggi untuk komoditas pertanian jenis rempah. Namun, tidak semua vanili memiliki nilai jual tinggi. Hanya vanili yang terbaiklah yang memiliki nilai...

Modul Budidaya Bebek / Itik Potong dan Petelur ( Anas platyrhyncos domesticus ) 0

Modul Budidaya Bebek / Itik Potong dan Petelur ( Anas platyrhyncos domesticus )

Budidaya bebek atau itik mempunyai dua keuntungan ganda, selain untuk produksi telurnya, daging bebek saat ini sangat diminati sebagai mana halnya daging ayam potong.

Modul Budidaya Sorghum/Canthel (Sorghum bicolor L.) 0

Modul Budidaya Sorghum/Canthel (Sorghum bicolor L.)

Sorghum atau Canthel (Jawa), merupakan jenis serealia (bahan makanan pokok) yang mulai dilirik potensinya. Apalagi jenis tanaman ini cocok dikembangkan di lahan marjinal /kurang produktif dan relatif masif minim resiko terkena OPT (Organisme Penggangu...