
Pertanian padi di batuampar mendapati pengalaman berharga dengan penerapan pupuk organik MMC. Dengan arahan dari petugas lapangan dari dinas pertanian setempat, telah berhasil mempraktekkan kombinasi pupuk organik MMC dengan agrodyke yang sudah lama dipakai petani setempat. Kombinasi ini ternyata terbukti meningkatkan produktivitas tanaman padi.
Bagaimana aplikasi dan cuplikan pengalaman nyata dari petani padi di Batuampar bisa disaksikan dalam video berikut :